Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pasti Enggak Nyangka, Radiator Coolant Bisa Jadi Pemicu Mobil Terbakar Sendiri!

Irsyaad Wijaya - Kamis, 26 Juli 2018 | 15:40 WIB
isi air radiator
isi air radiator

"Bisa terjadi akibat dari misalkan tutup radiator yang rusak atau slang radiator yang sudah getas, karena posisinya dekat dengan area mesin yang cenderung panas," jelas Hary.

Jika terjadi kebocoran, uap dari cairan coolant radiator keluar dan terjadi kontak dari panas area mesin yang menyebabkan munculnya api dan terjadi kebakaran.

Nah, mulai sekarang pastikan betul semua selang yang berhubungan dengan radiator masih bagus dan enggak bocor.

Tapi jangan lupa juga cek kondisi radiator, kalau sampe mampet malah timbul masalah lain yang enggak kalah sama kebakaran, yakni overheat!

(BACA JUGA: Dikasih Keistimewaan, Tim Suzuki Ecstar Malah Berharap Kehilangan Hak Pengembangan Motor)

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa