Otomania.com - Tak sedikit truk yang dimodifikasi oleh pemiliknya agar tampil mencolok dan menjadi pusat perhatian.
Tapi para sopir truk di Blitar ini bukan memodifikasi truk sungguhan melainkan miniatur truk.
Mereka tergabung di sebuah komunitas bernama Tri Jaya Miniatur.
Komunitas yang memiliki base camp di Desa Bangle, Kecamatan Kanigoro, Kabupaten Blitar, ini baru terbentuk awal 2018.
Sekarang, anggota komunitas ini sekitar 40 orang dan anggotanya rata-rata sopir truk dan penghobi sound system.
(BACA JUGA: Loh, Belum Diluncurkan, Suzuki Jimny Baru Kok Sudah Dipakai Main Off-road?)
Akhir pekan lalu, anggota komunitas berkumpul di Alun-alun Kanigoro.
Mereka mengadakan silaturahmi sekaligus memamerkan miniatur truk koleksinya.
Mereka memarkir miniatur truk berjajar di trotoar.
Ukuran miniatur truk bervariasi.
Editor | : | Iday |
Sumber | : | Surya.co.id |
KOMENTAR