Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Asli Nih, Kembaran CB150 Verza Sudah Pakai Suspensi Monosok dan Berlimpah Fitur

Irsyaad Wijaya - Selasa, 26 Juni 2018 | 19:00 WIB
Honda CB Trigger menggunakan mono sok
SAGMart
Honda CB Trigger menggunakan mono sok

Motor ini juga memakai mesin yang sama dengan CB150 Verza, SOHC satu silinder berkapasitas 149,1 cc.

Hanya berdasarkan spek resminya, power dari CB Trigger ini sedikit lebh tinggi dari CB150 Verza.

Power CB Trigger ini mencapai 13,81 dk, sedangkan CB150 Verza cuma 12,85 dk.

Tapi torsinya kalah nih dibanding CB150 Verza yang sebesar 12,73 Nm.

CB Trigger torsinya 12,5 Nm.

(BACA JUGA: Kejam! Remaja Tewas Dikeroyok Tiba-Tiba, Motor Korban Ikut Dibuang ke Sungai)

Gimana pilih mana CB150 Verza dan CB Trigger?

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa