Khusus untuk motor berkarburator, motor bisa sulit dinyalakan ketika kondisi karbu mengalami banjir atau kebasahan.
Cirinya adalah karburator terlihat basah karena bensin melebihi kapasitas pada bak penampung sehingga sebagian meluap keluar.
Cara mengatasi karburator banjir adalah dengan menguras bensin pada bak penampung di karburator.
Jika Anda mengalami kesulitan dalam menyalakan motor, bisa jadi itulah sebabnya.
BACA JUGA: Beli Aki Motor Gak Bakal Kecele Dapat Barang Lawas, Asal Tahu Kode Ini
Sekian penyebab motor tidak bisa dinyalakan setelah sekian lama tidak dipakai.
Editor | : | optimization |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR