Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ngilu, Kawasaki Ninja Hajar Keras Honda Scoopy, Peleknya Jadi Bahan Omongan

Fedrick Wahyu - Kamis, 7 Juni 2018 | 19:00 WIB
Kecelakaan melibatkan Honda Scoopy dan Kawasaki Ninja
Facebook / Motuba
Kecelakaan melibatkan Honda Scoopy dan Kawasaki Ninja

Otomania.com - Dua buah motor tampak mengalami kecelakaan yang cukup parah.

Tabrakan itu melibatkan Honda Scoopy dan Kawasaki Ninja 250.

Tapi yang cukup menarik perhatian adalah kondisi kedua motor setelah kecelakaan tersebut.

Honda Scoopy mengalami rusak yang cukup parah pada bagian bodinya.

Bagian dek ke bawah tampak sudah hancur.

(BACA JUGA: Ganteng...Yamaha RX-King Abis Mandi Keramas, Kinclongnya Bikin Silau)

Begitu pula Ninja 250, tampak hancur di bagian belakang. 

Tampak ban sudah terlepas dari pelek dan parahnya pelek Ninja 250 ini sampai hancur.

Kecelakaan ini diposting akun Facebook @wahyu dinata di grup Motuba.

mf mbah cucu mau nanya, ko bisa kya gini ya, ninja 250 vs scoopy

Soal ban dan pelek ini pun menjadi bahan perbincangan netizen.

(BACA JUGA: Habiskan Rp 12 Miliar, Jembatan Widang-Babat Yang Ambruk Bisa Dilalui Lagi, Maksimal Bobot 40 Ton)

Kondisi Honda Scoopy
Facebook / Motuba
Kondisi Honda Scoopy

Karena kerusakan turut dialami pelek belakang.

Selain itu pelek memang penyok dan terkoyak, tapi enggak pecah tercerai-berai. 

Dilihat dari kerusakannya, ini sudah mencerminkan kualitas pelek yang baik. 

Nah, berikut beragam respons netizen. 

(BACA JUGA: Ternyata...Ini Biang Kerok Pindah Gigi Motor Jadi Susah)

Prastiawan Sinaga kayanya nabrak dari samping

Efeb Febriliny Putra Kronologiny scoopy putar balik ditabrak ninja dri smping,velg ninja nghantam pembatas jalan..

Sukma Apriyadi Ban belakang ko yg pecah ya? Ninjanya mundur?

Efeb Febriliny Putra Klo mnurut sya sih wkt nabrak,pengendara refleks ngerem blkang.shingga motor sliding kesamping,ban belakang nghantam pmbatas jalan #imho

Adi'y Sama kejadian sperti shogun sp ku dulu. Nabrak pembatas jalan di gatot subroto. Tpi velg belakang pecah. Dan bagian depan ancur. Tpi belg depan normal

Welly Andri Sudah tau kan kualitas honda vs kawasaki

Ivan Aquarianto mungkin kualitas kawasaki vs kualitas pembatas jalan kali mbah????

Efeb Febriliny Putra Kronologiny scoopy putar balik ditabrak ninja dri smping,velg ninja nghantam pembatas jalan..

 

(BACA JUGA: Hah... Gaji Lorenzo Di Honda Enggak Sampai Setengah Gajinya Di Ducati)

Juan Anindito Belakang kok bisa kena pembatas jalan ?

Efeb Febriliny Putra Oleng tdk terkndali stlah nabrak #imho

Cahyo Leonheart Ini masuk akal

Muhamad Ade Setyo Aji Material kawasaki jos mbah

Sukma Apriyadi Ban belakang ko yg pecah ya? Ninjanya mundur?

Efeb Febriliny Putra Setahu sya ban ninja tubeless,velgny yg ancur..

Pelek Kawasaki Ninja 250 hancur sampai gepeng
Facebook / Motuba
Pelek Kawasaki Ninja 250 hancur sampai gepeng

 

 

Editor : Iday
Sumber : Facebook / Motuba

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa