Silverstone, Otomania.com - Pebalap Ducati, Andrea Dovizioso, sukses menjadi yang tercapat di Sirkuit Silverstone, Inggris. Meyalip Valentino Rossi di tiga putaran terakhir, Dovi akhirnya bisa menggangkat piala di posisi tetinggi.
Baca: Dovizioso curi kemenangan Rossi di GP Inggris
Prestasi Dovi bukan hanya menjadi juara, tapi juga langsung keluar memimpin klasemen sementara pebalap MotoGP dengan total 183 poin. Dovi berhasil menggeser posisi Marc Marquez yang meraih 174 poin.
Posisi ketiga ditempati Maverick Vinales yang secara akumulasi hanya terpaut empat poin dari Vinales dan 13 poin dengan Dovi.
Sedangkan urutan keempat masih di tempati Valentino Rossi yang gagal mempertahankan posisi setelah disalip Dovi pada tiga putaran terakhir.
Dani Pedrosa juga masih menjadi juru kunci di posisi lima besar klaesmen pembalap setelah MotoGP Inggris dengan 148 poin.
Klasemen MotoGP 2017
1. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP17) 183 points
2. Marc Marquez SPA Repsol Honda (RC213V) 174 points (-9)
3. Maverick Viñales SPA Movistar Yamaha (YZR-M1) 170 points (-13)
4. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha (YZR-M1) 157 points (-26)
5. Dani Pedrosa SPA Repsol Honda (RC213V) 148 points (-35)
6. Johann Zarco FRA Monster Yamaha Tech3 (YZR-M1)* 109 points (-74)
7. Jorge Lorenzo SPA Ducati Team (GP17) 90 points (-93)
8. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 89 points (-94)
9. Jonas Folger GER Monster Yamaha Tech3 (YZR-M1)* 77 points (-106)
10. Danilo Petrucci ITA Octo Pramac (GP17) 75 points (-108)
11. Alvaro Bautista SPA Pull&Bear Aspar (GP16) 58 points (-125)
12. Scott Redding GBR Octo Pramac (GP16) 45 points (-138)
13. Aleix Espargaro SPA Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 43 points (-140)
14. Jack Miller AUS EG 0,0 Marc VDS (RC213V) 43 points (-140)
15. Loris Baz FRA Reale Avintia (GP15) 39 points (-144)
16. Andrea Iannone ITA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 33 points (-150)
17. Karel Abraham CZE Pull&Bear Aspar (GP15) 28 points (-155)
18. Tito Rabat SPA EG 0,0 Marc VDS (RC213V) 27 points (-156)
19. Pol Espargaro SPA Red Bull KTM Factory (RC16) 26 points (-157)
20. Hector Barbera SPA Reale Avintia (GP16) 23 points (-160)
21. Alex Rins SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)* 19 points (-164)
22. Bradley Smith GBR Red Bull KTM Factory (RC16) 8 points (-175)
23. Michele Pirro ITA Ducati Team (GP17) 7 points (-176)
24. Mika Kallio FIN Red Bull KTM Factory (RC16) 6 points (-177)
25. Sam Lowes GBR Factory Aprilia Gresini (RS-GP)* 2 points (-181)
26. Sylvain Guintoli FRA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1 points (-182)
Editor | : | Azwar Ferdian |
KOMENTAR