Buset, Ada Puluhan Unit Motor Pendemo di Polda Metro Jaya, Begini Syarat Pengambilannya

Adi Wira Bhre Anggono - Selasa, 20 Oktober 2020 | 13:05 WIB

Suasana bentrok antara Pelajar dan Polisi di Kawasan Harmoni, Jakarta Pusat, Kamis (8/10/2020) (Adi Wira Bhre Anggono - )

Baca Juga: Ikut Demo Pakai Outfit Bikers Sultan, Harga Barangnya Bikin Dompet Bergetar

Setelah serikat buruh hingga aliansi mahasiswa yang melakukan penyampaian pendapat, kini Persatuan Alumni (PA) 212 dan beberapa ormas islam menggelar demo tolak UU Cipta Kerja.

Kemudian hari Selasa (20/10/2020) ini juga sejumlah elemen masyarakat kembali menggelar demo tolak Omnimbus Law UU Cipta Kerja di Jakarta.

Dari keterangan Koordinator Pusat Aliansi BEM SI, Remy Hastian, aksi demo akan dilaksanakan pukul 13.00 WIB dengan estimasi massa sebanyak 5.000 mahasiswa.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "42 Motor Pedemo yang Ditinggal Saat Ricuh Masih di Polda Metro Jaya".