Baca Juga: Gak Akan Nyangka! Pernah Jadi Idola, Motor-motor Bekas Ini Sekarang Harganya Mulai Rp 2 Jutaan
Lebih detail lagi, perkabelan atau soket biasanya luput dari pembersihan karena memang tidak terjangkau langsung oleh tangan.
Langkah lanjutan, kalau kebetulan mengincar skutik bisa kuras gardan CVT.
Jika memang pemiliknya enggak telaten menghilangkan jejak, pada motor terendam banjiir biasanya pelumas bagian ini sudah berubah warna, umumnya seperti kopi susu.
Memang sih repot harus bongkar-bongkar, tapi lebih baik repot ketimbang kesal karena keluar biaya lebih banyak buat merapikan motor yang bekas kebanjiran.
Baca artikel serupa di (GridOto.com)