Overheat Bikin Kebingungan, Bengkel Radiator Kasih Tahu Penyebabnya

Parwata - Rabu, 9 Oktober 2019 | 14:45 WIB

Ilustrasi Indikator mesin overheat (Parwata - )

Selain itu, termostat yang berfungsi mengatur sirkulasi air, bisa saja macet.

"Mungkin karena tidak pakai coolant, karena coolant juga berfungsi melumasi," terang Anwar.

Jika biang kerok tersebut sudah diantisipasi, Anda tak perlu lagi takut akan mesin yang tiba-tiba overheat saat sedang mengemudi.