Pembalap Slalom Tidak Konsentrasi, Tabrak Kameraman Sampai Gigi Rontok

Indra Aditya - Senin, 9 September 2019 | 10:00 WIB

Tangakapan layar video Honda Brio tabrak Kameramen di Kejurnas Slalom Tegal (Indra Aditya - )

Berbeda dengan mobil standar biasanya, tidak akan bisa.

Baca Juga: Honda Cetak Hasil Impresif di Juli 2019, All New Brio Satya dan RS Jadi Bintangnya

Kemungkinan pembalap kurang konsen dan lupa mengunci ban belakang sebalah kanan.

"Ada korban satu. Reporternya sendiri, bukan dari warga.

Dia hendak pasang kamera, tapi mau loncat tidak sempat.

Akhirnya mukanya kena kamera," katanya.

Ading mengatakan, Kejurnas Slalom ini merupakan seri ketiga, setelah sebelumnya diadakan di Bandung dan Cianjur.

Menurutnya, ada sekira 143 pembalap yang ikut serta.

"Kegiatan ini nantinya akan diselenggarakan di Kota Tegal tiap tahun. Apalagi di Kota Tegal ada 11 pembalap yang sering ikut kejurnas," katanya.

Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul BREAKING NEWS: Pebalap di Kejurnas Slalom Tegal Tabrak Kameramen, Diduga Lupa Kunci Ban