Kenapa Saat Hujan Rem Cakram Motor MotoGP Diberi Cover? Ini Fungsinya

Ignatius Ferdian - Sabtu, 20 Oktober 2018 | 08:20 WIB

Cover cakram di motor balap MotoGP (Ignatius Ferdian - )

(BACA JUGA: Kuatnya Luar Biasa, Tapi Umur Pakai Cakram dan Kampas Rem Motor MotoGP Sangat Pendek)

Makanya, mekanik menutup area cakram menggunakan cover yang biasanya berbahan cover.

Tujuannya agar piringan cakram tidak terkena udara langsung yang dingin.

Sebab, itu bisa membuat cakram cepat dingin dan susah mendapat suhu optimal.

Intinya, cover ini berfungsi untuk penghangat cakram agar mudah mencapai suhu kerja optimal.