Meski begitu Rudy tidak menyarankan memolesnya di bagian tapak ban, karena bisa membahayakan.
"Selama di side wall (pada ban) saya rasa tidak, itu lebih ke arah kosmetik dan secara spesifikasinya tidak dilarang oleh produsen semir ban itu tidak masalah," ujar Rudy saat berada di kawasan MH. Thamrin, Jakarta Pusat beberapa waktu lalu.
Nah, info mereka ini menepis anggapan sering memoles ban bikin karet cepat getas dan rusak.