Rossi Kecewa Mekanik Elektroniknya 'Bolos' di MotoGP Inggris, Padahal Settingan ECU-nya Pas

Irsyaad Wijaya - Sabtu, 25 Agustus 2018 | 19:00 WIB

Valentino Rossi dan Maverick Vinales (Irsyaad Wijaya - )

Biar begitu, Rossi mengaku kondisi YZR-M1 sudah agak mendingan dibanding sebelumnya.

Dengan setup baru itu, Rossi merasakan sesuatu yang berbeda.

"Aku merasakan perkembangan di FP2, kami mencoba setup baru di engine control yang membuat akselerasinya lebih halus," ungkap The Doctor.

"Maverick Vinales juga menyukai modifikasi ini, dia sepakat denganku, itu hal positif," jelas Rossi.

(BACA JUGA: Pemerintah Taruh Perhatian Pada Sabuk CVT, Bikin Riset Belt Yang Ringan Dan Tidak Beracun)