Setel Rantai Motor Secara Berkala, Kalau Terlalu Kendor, Umur As Gir Depan Terancam

Irsyaad Wijaya - Minggu, 17 Juni 2018 | 18:00 WIB

Ilustrasi mengecek kerenggangan rantai (Irsyaad Wijaya - )

 
Sebaliknya, rantai yang terlalu kencang pun memiliki resiko.
 
Rantai yang terlalu kencang dari ukuran yang sudah ditetapkan pabrikan akan membuat rantai terlalu tegang dan rawan putus.
 
Lumasi juga rantai secara berkala.
 
Terlebih pada musim hujan, pastinya rantai harus sering-sering dilumasi.