Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Catat, Ini Posisi Paling Nyaman Duduk di Dalam Bus, Dijamin Bebas Mabok

Parwata - Jumat, 9 Desember 2022 | 16:00 WIB
Ilustrasi, posisi duduk yang paling nyaman saat perjalanan jadu naik bus
wartakota.tribunnews.com
Ilustrasi, posisi duduk yang paling nyaman saat perjalanan jadu naik bus

Otomania.com – Depan, Tengah, Belakang, ini Posisi Paling Nyaman Duduk Dalam Bus menurut BisMania Community

Bus menjadi salah satu sarana transportasi umum yang banyak peminatnya saat melakukan perjalanan jarak jauh.

Terlebih seperti saat sekarang ini, banyak bus-bus baru yang menawarkan kenyamanan.

Meski begitu, karena posisi tempat duduk, masih ada penumpang bus yang merasa mual atau pusing.

Lantas di mana posisi duduk paling nyaman dalam bus saat perjalanan jauh?

Terkait pertanyaan tersebut, Yulius Jatmiko, Sekjen BisMania Community mengatakan.

Menurutnya, posisi duduk di tengah adalah paling nyaman, terutama untuk bus yang masih pakai per daun.

“Di depan dan belakang terutama yang ada di atas roda itu lebih terasa guncangannya,” ucap Yulius, Kamis (8/12/2022).

Kemudian kalau duduk di belakang lebih mudah merasa mual dibanding posisi lainnya.

Ilustrasi Interior bus
Istimewa
Ilustrasi Interior bus

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa