Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pengemudi Smart Harus Tahu, Ini Dia Ciri-ciri Pentil Ban Mobil Sudah Harus Diganti Baru

Parwata,Ryan Fasha - Jumat, 18 Februari 2022 | 14:00 WIB
Pentil ban mobil mulai rusak
Dok. Otomotif
Pentil ban mobil mulai rusak

Otomania.com - Kapan Waktunya Untuk Mengganti Pentil Ban Mobil Dengan Yang Baru, Berikut Ciri-cirinya.

Pentil ban menjadi salah satu bagian yang jarang diperhatikan oleh pengguna mobil.

Padaha jika pentil ban mobil ini rusak akan mengakibatkan timbulnya masalah.

Yakni keluarnya angin, hingga menyebabkan ban mobil menjadi kempis.

Ada beberapa tanda-tanda yang menunjukkan pentil ban harus diganti dengan yang baru.

Hal tersebut sepeti disampaikan oleh Andy Nuryadi dari toko pelek dan ban Banzai Rims.

"Pentil ban mobil pada waktu tertentu juga perlu diganti," ucap Andy Nuryadi.

"Kalau pentil ban standar, kita bisa lihat kondisi karetnya, jika ada pecah-pecah sebaiknya ganti baru," jelasnya.

Sebab, karet pentil yang pecah-pecah ini bisa menyebabkan angin ban keluar secara perlahan.

Baca Juga: Meski Ukurannya Kecil, Jangan Remehkan Fungsi Tutup Pentil Ban, Ini Macam-macam Jenisnya

Editor : Dimas Pradopo
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa