Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Saat Ban Mobil Kehilangan Grip, Tiga Hal Ini Bisa Bikin Celaka

Parwata - Jumat, 14 Desember 2018 | 17:41 WIB
VSC menjaga mobil tetap stabil ketika muncul potensi terjadinya pergeseran bodi mobil saat menikung
Advertorial
VSC menjaga mobil tetap stabil ketika muncul potensi terjadinya pergeseran bodi mobil saat menikung

Otomania.com - Istilah skids adalah satu kondisi dimana ban mobil kehilangan grip saat melaju sehingga mobil tergelincir.

Gejala skids atau ban mobil kehilangan grip ini perlu diwaspadai pengemudi karena menjadi salah satu faktor pemicu kecelakaan lalu lintas.

Berikut ada tiga jenis skids yang dialami ban mobil untuk Anda ketahui.

1. Braking Skids

Ilustrasi pengereman mobil
Ilustrasi pengereman mobil

"Braking skids terjadi akibat dari ban yang terkunci dan kehilangan grip ketika melakukan pengereman," jelas Adrianto Sugiarto Wiyono, Intruktur Indonesia Defensive Driving Center (IDDC)(23/11).

Umumnya braking skids diakibatkan dari kondisi permukaan jalan yang licin serta grip ban yang kurang baik.

Baca Juga : Pembalap F1 Valtteri Bottas Bakal Ikut Kerasnya Ajang Reli Tahun Depan

2. Power Skids

Mazda3
Rizky
Mazda3

Editor : Indra Aditya
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa