Otomania.com - Siapa yang tak tahu dengan Kawasaki Ninja, nama ninja begitu akrab dengan pabrikan motor asal Jepang ini.
Saking tenarnya nama Kawasaki Ninja di Indonesia, banyak orang yang enggak ngerti-ngerti banget sama dunia roda dua manggil motor fairing dengan sebutan Ninja.
Meski motor-motor Kawasaki buatan Jepang dan nama Ninja identik banget dengan negara Jepang, tapi ternyata yang memberi nama Ninja di motor Kawasaki bukan orang Jepang!
Kilas balik dulu nih, motor Kawasaki pertama yang mendapat panggilan Ninja lahir pada tahun 1984...
(BACA JUGA: Wow! R25 Orisinal Dijual Sampai Rp 135 Juta, Apa Istimewanya?)
Motor pertama yang diberi nama Ninja adalah Kawasaki Ninja 900R atau yang resminya bernama Kawasaki GPZ900R.
Meski Ninja identik dengan negara Jepang, tapi nyatanya orang yang memberikan nama Ninja di motor Kawasaki bukan orang Jepang lho!
Yang memberi nama panggilan Ninja untuk Kawasaki GPZ900R adalah Mike Vaughan yang saat itu menjabat sebagai Director of Marketing Kawasaki U.S.A.
Lantas gimana ceritanya bisa kepikiran sama Ninja padahal Mike jelas-jelas orang Amerika Serikat?
(BACA JUGA: Namanya Kunci Inggris, Apa Memang dari Inggris?)
Editor | : | Ditta Aditya Pratama |
Sumber | : | GridOto.com |
KOMENTAR