Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cerita Hafizh Syahrin, Rookie Asal Malaysia Yang Punya Cita-cita Seperti Pembalap Ini

Fedrick Wahyu - Jumat, 18 Mei 2018 | 10:15 WIB
Hafizh Syahrin membuat sejarah dalam perjalanan motorsport Malaysia, ketika menjadi pembalap MotoGP
Twitter / @MotoGP
Hafizh Syahrin membuat sejarah dalam perjalanan motorsport Malaysia, ketika menjadi pembalap MotoGP

Otomania.com - Hafizh Syahrin bercerita bahwa kelak dirinya bisa seperti The Doctor alias Valentino Rossi.

Pembalap berkebangsaan Malaysia itu tidak menyangka jika kini dia mampu bersaing langsung dengan Valentino Rossi.

Seperti diketahui, Hafizh Syahrin ditunjuk oleh tim Yamaha Tech3 untuk menggantikan tempat Jonas Folger yang mengundurkan diri pada MotoGP 2018.

Dalam wawancara dengan MotoGP, Hafizh Syahrin mengaku sudah mengidolakan pembalap tim Movistar Yamaha itu sejak kecil.

(BACA JUGA: Suzuki Ecstar Perpanjang Kontrak 1 Pembalapnya Sampai 2020)

"Ketika saya masih balapan PocketBike, Valentino Rossi sangat terkenal dan telah menjadi juara dunia beberapa kali," kata Hafizh Syahrin dikutip GridOto dari Tuttomotoriweb.

"Saya ingin menjadi seperti Valentino Rossi suatu hari nanti," ujar Hafizh Syahrin.

Syahrin lantas mengingat balapan seri kedua MotoGP Argentina di Autodromo Termas de Rio Hondo.

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa