Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gempar, Kontrak Dani Pedrosa Belum Diperpanjang, Siapa Ya Penggantinya?

Fedrick Wahyu - Rabu, 25 April 2018 | 14:00 WIB
Dani Pedrosa sudah 13 tahun balapan untuk tim Repsol Honda dan tidak pernah juara dunia
Twitter / @HRC_MotoGP
Dani Pedrosa sudah 13 tahun balapan untuk tim Repsol Honda dan tidak pernah juara dunia

Otomania.com - Belakangan ini muncul kabar kalau Dani Pedrosa tidak akan mendapat perpanjangan kontrak dari tim Repsol Honda.

Sementara itu banyak pembalap yang berharap bisa bergabung di tim pabrikan.

Nah, pembalap tim LCR Honda Cal Crutchlow menganggap dirinya salah satu kandidat yang paling menjanjikan untuk menggantikan Dani Pedrosa.

Pembalap Inggris ini satu-satunya yang bisa memenangkan lebih dari satu balapan dengan Honda RC213V di luar tim pabrikan.

(BACA JUGA: Ayah Jorge Lorenzo Angkat Bicara, Tanggapi Kicauan Johann Zarco Sebut Rossi Tendang Marquez di Sepang 2015)

Dalam satu setengah tahun terakhir, ia memenangkan tiga balapan bersama Honda.

Sebelum balapan di MotoGP Amerika kemarin, Crutchlow mimimpin klasemen.

Melansir dari GridOto.com yang mengutip speedweek.com, ia mengomentari Dani Pedrosa.

"Dani adalah pembalap yang bagus, tetapi ia telah bertahun-tahun di Honda,” katanya.

Posisi Dani Pedrosa di tim Repsol Honda diperkirakan oleh Cal Crutchlow akan selesai akhir 2018 ini
twitter.com/HRC_MotoGP
Posisi Dani Pedrosa di tim Repsol Honda diperkirakan oleh Cal Crutchlow akan selesai akhir 2018 ini

Editor : Iday
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa