Lebih Dekat Sama Keluarga Yamaha RX-King, Ada RX-100 sampai New RX-King

Dok Grid - Jumat, 6 September 2024 | 09:49 WIB

Yamaha RX-King dari tahun ke tahun (Dok Grid - )

Baca Juga: Jangan Ketipu Barang KW, Ini Ciri Blok Silinder Yamaha RX-King Ori

 4. Yamaha RX-S (1981)

Setelah RX-K, Yamaha kembali meluncurkan motor barunya yakni Yamaha RX-S yang punya kubikasi mesin 115 cc.

Seperti halnya Yamaha RX-K, RX-S juga didatangkan langsung dari Jepang dari tahun 1981 hingga 1983.

Yamaha
Yamaha RX-S

5. Yamaha RX-Special (1983)

Kemudian, setelah itu Yamaha meluncurkan RX-Special di Indonesia.

Kisahnya mirip dengan RX-K yang menjadi RX-King, ternyata RX-Special pengembangan dari RX-S yang mesinnya pun sama dengan yang digunakan RX-S.

bikepics.com
Yamaha RX-Special

6. Yamaha RX-King Cobra (1983)

Nah, di tahun 1983, akhirnya meluncur motor 2-tak Yamaha yang paling legendaris di Indonesia yakni Yamaha RX-King Cobra.

Yamaha membuat RX-King Cobra ini dengan melakukan survey ke berbagai daerah.

Baca Juga: Tarikan Yamaha RX-King Makin Ngejambak, Modal Kampas Kopling Saudaranya