Ternyata Kebiasaan Ini Jadi Penyebab Jas Hujan Gampang Sobek

Dok Grid - Rabu, 20 November 2024 | 10:40 WIB

Penyebab jas hujan gampang sobek. (Dok Grid - )

Baca Juga: Jangan Dibeli Jas Hujan yang Ukurannnya Ngepas Tubuh, Pakar Safety Ungkap Alasannya

“Kemudian lipat menjadi dua bagian dan seterusnya,” tutur Aheng yang merupakan punggawa Planet Motor, pedagang variasi di Jl. Otista, No. 23A, Cawang, Jakarta Timur.

Lalu untuk bagian atas jas hujan atau penutup badan, cara melipatnya mirip dengan melipat baju lengan panjang.

Yaitu dibentangkan juga dengan rapi, lanjut balik jas hujan sehingga bagian depan berada di bawah.

Kemudian, kedua lengan jas hujan itu dilipat mengikuti pola jahitan. Setelah beres masukan kembali kedua potong pelindung hujan itu ke dalam cover jas hujan.