Efek parah karena extra fan yang lemah ini bisa menyebabkan mobil menjadi overheat.
Panas berlebih pada mesin membuat komponen internal bisa mengalami kerusakan serius.
"Sebaiknya jika memang ada tanda mesin overheat, perikasa extra fan," bebernya.
Jika memang extra fan tersebut bermasalah harus diganti dengan yang baru atau upgrade ke extra fan dengan putaran kipas lebih kencang.
Baca Juga: Perlu Tahu, Warna Bisa Jadi Tanda Air Radiator Perlu Diganti Baru