Penyebab Ganti Kulit Jok Motor Variasi Malah Bikin Bocor Menurut Bengkel Spesialis

Dok Grid - Jumat, 1 November 2024 | 11:00 WIB

Ilustrasi jok motor (Dok Grid - )

Syahril yang workshopnya di Jl. Raya Cikaret No. 40, Desa Harapan Jaya, Cibinong, Bogor, Jawa Barat, menuturkan

Untuk menghindari air masuk ke dalam jok yang memiliki banyak jahitan ada dua cara yang bisa digunakan.

"Pertama hindari jok terkena air langsung dengan memarkir motor di tempat yang memiliki atap," yakinnya.

"Cara kedua bisa gunakan sarung jok ketika diparkir," pungkasnya

Untuk motor harian, sebaiknya hindari juga penggunaan kulit jok yang memiliki banyak pola jahitan, karena rawan rembes.