Misalnya, untuk Honda All New Scoopy eSP, cara membuka lubang pembuangan ini bisa menggunakan tang universal.
"Caranya yang paling mudah adalah setelah tutup selang dicopot, mesinnya dinyalakan sambil dibuka gas sedikit selama kurang lebih 10 detik. Kemudian, matikan mesin dan setelah itu pasang kembali," terang Deni.
Nah, cukup mudah ternyata cara merawatnya, dengan dikerjakan sendiri bisa hemat biaya ongkos bengkel.
Baca Juga: Rawan Kena Air, CVT Motor Matik Harus Diservis Setelah Terobos Banjir?