Mitsubishi Luncurkan Mobil Baru, Tampil Familier dengan Rupa Xpander Facelift, Anti Mampir Pom Bensin

Naufal Nur Aziz Effendi,Rayhansyah Haikal Wishnumurti - Kamis, 2 Desember 2021 | 19:00 WIB

Mobil baru Mitsubishi satu ini mirip dengan Xpander, tampil lebih modern dan enggak perlu mampir SPBU (Naufal Nur Aziz Effendi,Rayhansyah Haikal Wishnumurti - )

Sebut saja ada AR Navigation, konektivitas internet 4G dengan Car Wi-Fi, voice control, dan sistem telematika dengan fitur telepon darurat ECALL.

Soal performa, Mitsubishi tidak menyebut berapa tenaga motor elektrik yang digunakan pada Airtrek listrik.

Tapi pabrikan "Tiga Berlian" tersebut mengungkap bahwa Airtrek listrik dibekali baterai Lithium-ion 70 kWh.

Mengacu standar China Light-Duty Vehicle Test Cycle (CLTC), Mitsubishi mengklaim Airtrek listrik bisa menempuh jarak 520 kilometer.