Terutama pada saat mobil sedang melaju dan pindah ke R yang arah lajunya berlawanan.
"Karena berliku, tuas transmisi juga tidak mudah berpindah kalau tersenggol," terang Hermas.
"Jadi potensi tidak sengaja tuas berpindah juga bisa diminimalisir," ujarnya
Selain itu, tuas transmisi zig-zag ini juga punya fitur pengaman ketika posisi tuas berada di P.
"Kalau mau geser ke R dan bawahnya harus injak pedal rem, penguncinya baru bisa terbuka," jelas Hermas.
Baca Juga: Tips Beli Mobil Bekas, Begini Cara Cek Kondisi Transmisi Matik dan Transmisi Manual