Tribun Jabar pun mencoba meminta konfirmasi kepada aparat kepolisian Polres Purwakarta melalui Kasatreskrim Polres Purwakarta, AKP Fitran Romajimah.
Menurut Fitran, pihaknya belum memonitor kasus viral tersebut.
"Belum monitor, kang," ujarnya singkat melalui pesan whatsapp, Senin (24/8/2020).
Artikel ini telah tayang di tribunjabar.id dengan judul: VIRAL, Pasangan Muda Ciuman di Atas Motor lalu Jatuh Tersungkur di Purwakarta, ''Gak Ada Akhlak''.