Baca Juga: Balap Perdana MotoGP 2020 Segera Digelar, Protokol Kesehatan Tak Bisa Ditawar
Terlalu sedikitnya bahan bakar bisa menyebabkan pompa bahan bakar juga tidak bekerja dengan baik, terutama saat mobil bermanuver.
Pompa bahan bakar tidak terendam sempurna membuat suplai bahan bakar ke injektor terganggu.
Memang, pabrikan sudah mendesain bentuk tangki bahan bakar memiliki sekat untuk menghindari hal tersebut.
Namun, bukan berarti pompa bahan bakar bebas masalah.
"Jadi ada baiknya jangan membiarkan isi bahan bakar terlalu habis karena berisiko ke pompa bahan bakar," tutup Didi.