Jangan Biarkan Mati, Cuma Modal Ceban Jam Dashboard Suzuki APV Bisa Hidup Kembali

Parwata,Antonius Yuliyanto - Senin, 13 April 2020 | 11:00 WIB

Jam kabin di dasbor Suzuki APV (Parwata,Antonius Yuliyanto - )

Otomania.com - Sebagai penunjuk waktu, jam yang ada di kabin tentu saja memiliki fungsi yang penting .

Adanya jam di dashborad mobil, agar lebih mudah mengetahui waktu dan lebih praktis.

Dibilang praktis, karena jika melihat yang di dasbor kan tinggal haya melirik saja.

Dibandingkan dengan harus melihat waktu dengan melihat jam tangan maupun melihatnya dari ponsel.

Baca Juga: Suzuki APV Seken, Lansiran Awal Cuma Rp 60 Jutaan, Ini Pilihan Tipenya

Nah makanya, jika jam bawaan mobil yang biasanya nempel di dasbor itu mati mesti segera diperbaiki.

Lantas jika hal tersebut terjadi pada Suzuki APV, bagaimana sih perbaikannya?

Disamapikan oleh Danang Vicky Ardianto, mekanik Suzuki Kebon Jeruk, Jakbar.