Kenapa Motor Balap MotoGP Enggak Pakai ABS? Simak Penjelasannya Berikut

Rezki Alif Pambudi,Parwata - Minggu, 22 Maret 2020 | 08:15 WIB

Suzuki GSX-RR tim Suzuki Ecstar 2020 (Rezki Alif Pambudi,Parwata - )

Kontrol traksi masih punya peran lebih penting dibandingkan ABS.

Titik pengereman di MotoGP biasanya sudah bisa diperhitungkan di suatu trek.

Ketiga, ABS bisa saja merugikan. Pembalap biasanya mengambil kesempatan late braking untuk bisa menyusul musuhnya.

Late braking ini memang memaksakan motor untuk mengerem dengan sangat kuat agar bisa memangkas waktu dibanding mengerem jauh-jauh lebih dulu.

Teknik ini sudah benar-benar dikuasai pembalap, jadi tidak butuh ABS. Para pembalap malah bisa memaksimalkan performa motor tanpa ABS.