Beli Notebook Rp 22 Juta di Marketplace Tak Kunjung Datang, Driver Ojol Diburu Netizen

Indra Aditya - Selasa, 24 Desember 2019 | 16:00 WIB

Seorang driver ojol diburu netizen karena membawa kabur notebook seharga Rp 22 juta (Indra Aditya - )

Baca Juga: Wanita Driver Ojol Terbuai Diajak Perawatan di Salon Oleh Penumpang, Ternyata Modus

@Uya Indri, "Hebat nih orang kemarin hp sekarang laptop si unyi.'

@mohamadiqbaliq, "Pemain kayanya, maksudnya dia sebelum nya gelapin hp juga itu yaa?."

@diyah_n, "Hadehhh koq berani bgt yaa beli online seharga itu, sy aja yg mau beli elektronik mikir2 lg, mnding dtg lsg ketokonya. Takut ada apa2 jd ribet."

@olshoplovers, "Hanya numpang buat KTP'. Wahh udah bahaya nih orang."

@auroraaaa.1395, "Aduh mending cod deh beli laptop dengan harga segitu..."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Viral di media sosial terkait kabar driver ojek online Kali ini, bukan soal kisah inspiratif, tapi sikap tidak terpuji Sang driver ojek online diduga membawa kabur orderan pembeli barang di antaranya Notebook seharga Rp 22 juta.

A post shared by NEWS | ENTERTAIN | LIFESTYLE (@memoefriantto) on




Artikel ini telah tayang di tribunjabar.id dengan judul VIRAL, Diduga Gara-gara Bawa Kabur Notebook Seharga Rp 22 Juta, Driver Ojol Ini Diburu Netizen,