MotoGP San Marino 2019, Simak Nih Empat Perangkat Baru Yang Bikin Valentino Rossi Tampil Kencang

Parwata - Sabtu, 14 September 2019 | 14:45 WIB

Swing arm carbon baru di motor Valentino Rossi (Parwata - )

Yang terakhir adalah di YZR-M1 miliknya terpasang thumb brake.

Atau tombol untuk mengoperasikan rem belakang dengan sentuhan jari kiri.

Twitter @matoxley
Thumb brake di motor Valentino Rossi

Thumb brake ini dipelopori oleh Mick Doohan di era 90-an, kemudian dikembangkan lagi oleh tim-tim MotoGP untuk membuat area belakang motor tetap stabil di tikungan.

Meskipun belum ada tanggapan dari Rossi, nampaknya part-part tersebut bisa membantunya untuk meraih kemenangan perdananya musim ini.