Oke Juga Jadinya , Honda CB1000R Dimodif Menjadi Motor Turing

Parwata - Jumat, 12 Juli 2019 | 10:25 WIB

Honda CB1000R dirombak jadi motor turing (Parwata - )

Kaki-kaki, kaliper rem depan Tokico bawaan CB1000R diganti dengan Brembo GP4RX.

Lalu, suspensi belakang juga diganti keluaran Ohlins dengan ciri khas warna kuning emas.

Dan tak ketinggalan dipasang muffler Akrapovic untuk suaranya makin gahar dan menambah power motor.

Quang Nam
Suspensi belakang pakai Ohlins, knalpot pakai Akrapovic

Hasilnya motor sport ini berhasil tampil menjadi motor sport turing yang pastinya enak buat jalan jauh.