Kapan Harus Mengganti Filter Oli Mesin Motor, Ini Rumusannya

Parwata - Minggu, 16 Juni 2019 | 20:15 WIB

Ilustrasi filter oli mesin motor (Parwata - )

"Takutnya oli lama yang ada filter oli mengganggu kemampuan oli untuk melumasi mesin," pungkasnya.

Nah, karena fungsi pentingnya dari filter oli di motor jangan sampai sampai terlewat penggantiannya.

Karena, kotoran yang bercampur pada pelumas atau oli, akan membahayakan terhadap komponen mesin motor.