Meninggalkan Motor Waktu Lama Bensin Harus Penuh, Ini Penjelasannya

Parwata - Selasa, 28 Mei 2019 | 17:45 WIB

Ilustrasi tangki motor (Parwata - )

"Justru saat ingin ditinggal lama, tangki harus dalam kondisi full," ujar Ricky Patrayudha yang dikutip dari Kompas.com.

"Kalau tangki ditinggal dalam kondisi kosong sangat mudah terjadinya kondensasi," pungkasnya.

Nah, dengan keterangan penjelasan tersebut, jangan meninggalkan motor dalam keadaan bahan bakar kosong atau habis ya.

Daripada nanti repot sehabis lebaran kita harus menguras tangki bahkan tambal tangki karena terjadinya karat.