2. Pemilihan Model
Model cover jok mobil biasanya menyesuaikan dengan keinginan dan suasana dari kabin.
Selain itu, juga harus memperhatikan detail model cover jok mobil yang Anda inginkan seperti motif jahitan dan pemilihan warnanya.
Sesuaikan warna kulit jok dengan kabin agar hasilnya terlihat lebih elegan.
3. Pemilihan Merek dan bengkel Jok yang Terpercaya
Merek cover jok mobil juga bisa dijadikan pertimbangan, karena akan berpengaruh pada tingkat keawetannya.
Anda bisa menanyakan ke beberapa temen dekat yang pernah memodifikasi jok mobil, atau langsung bertanya pada bengkel pembuat cover jok.
Terakhir pastikan bengkel jok mobil ini mempunyai kualitas menjahit dengan bagus agar tidak mengecewakan Anda.
Baca Juga: Sundut Rokok, Cara Bedakan Bahan Kulit Jok Mobil