Melempem di Tikungan, Andrea Dovizioso Keluhkan Performa Ducati

Indra Aditya - Rabu, 15 Mei 2019 | 21:00 WIB

Aksi Andrea Dovizioso (Mission Winnow Ducati) saat melibas salah satu tikungan di Sirkuit Jerez pada sesi latihan bebas MotoGP Spanyol 2019, Jumat (3/5/2019) (Indra Aditya - )

MotoGP.com
Andrea Dovizioso keluhkan kecepatan Desmosedici GP19 saat di tikungan nampaknya masih jadi pekerjaan rumah besar buat tim Mission Winnow Ducati

"Saat balapan baru terlihat kelemahannya. Kecepatan kami belum cukup untuk berada di depan. Sisi positifnya, selisih dengan tim lain tidak terlalu jauh," ujar Dovizioso menambahkan.

Baca Juga : Waduh! Ducati Berniat Bikin Marc Marquez Tersungkur di Sisa Balapan MotoGP

Seri berikutnya akan berlangsung di Sirkuit Le Mans, Prancis, juga tidak menguntungkan buat Andrea Dovizioso dan Ducati.

Terlebih, Sirkuit Le Mans yang cenderung berkarakter lambat tidak cocok dengan motor Desmosedici GP19 yang mengandalkan kecepatan di trek lurus.

Artikel ini sudah tayang di GridOto.com dengan judul Andrea Dovizioso Ungkap Kelemahan Desmosedici GP19 Jelang MotoGP Prancis