Cara Bedakan Knalpot Akrapovic Asli dan Palsu, Biar Enggak Rugi

Indra Aditya - Selasa, 2 April 2019 | 10:00 WIB

Knalpot asli Akrapovic diproduksi di Slovenia (Indra Aditya - )

Farhan
Selain kode produk, terdapat tulisan standar EURO yang terdaftar di knalpot

Diantaranya seperti jenis knalpot, kode pabrik, material, kegunaan, kapasitas mesin kendaraan dan beberapa identitas lainnya.

“Seluruh knalpot Akrapovic asli tertulis Made in Slovenia dan mendapat garansi produk selama 2 tahun,” lengkapnya.

Baca Juga : Akrapovic Rilis 2 Knalpot Baru Buat All New Ninja 250, Dari Logonya Orang Juga Tau Ini Barang Berkelas

Tips mengetahui asli tidaknya produk yang diinginkan juga bisa dengan mengecek langsung produk di situs resmi Akrapovic.

Nah sekarang enggak perlu ragu lagi ya dalam membedakan produk knalpot Akrapovic asli dengan tiruan yang banyak beredar.