Dengan lebar pelek depan 3.50 inci dan 4.25 inci di belakang.
Pelek dibalut ban dual purpose dari Pirelli.
Selain itu pada bagian suspensi juga disesuaikan dibuat lebih pas.
Pilihannya pasang sokbreker depan yang dimodifikasi dengan dalaman dari Ohlins
Sokbreker belakang diganti menggunakan Ohlins untuk redaman yang lebih baik.
Baca Juga : Lebih Aman Dan Gaul, Cover Headlamp Untuk CRF250 Rally Custom
"Mesin juga diupgrade oleh Deedee Racing untuk menambah performa dengan penambahan part dan setting ulang," beber Riky.
Nah terakhir penampilan nih yang bikin motor jadi lebih menarik dengan decal.
Decal buatan Lone-D graphix MX ini terasa tidak asing bertema salah satu brand oli asal jerman yakni Fuchs.
"Karena bisnis adalah distributor oli Fuchs dari German jadi lebih pas dengan decal ini," tutup Riky.
Data modifikasi
Pelek depan 3.50
Pelek belakang 4.25
Ban depan : Pirelli Scorpion Trail II 120/70-17
Ban belakang : Pirelli Scorpion Trail II 160/60-17
Knalpot : Pro Speed TX II series
Gear : Roz 46
Rantai : DID Japan
Shock breaker depan : Custom by Ohlins
Shock belakang : Ohlins
Master rem : Brembo RCS 14
Kopling : Accossato
Selang rem : Hel
Setang : Protaper
Handguard : Acerbis
Gas spontan : Active
Power commander : Dynojet USA