Top Speed Ferrari Hingga Segini Melintasi Di Jalan Tol Trans Jakarta

Parwata - Sabtu, 2 Maret 2019 | 12:05 WIB

Puluhan mobil Ferrari yang sedang melintasi jalan Tol Trans Jawa. (Parwata - )

"Top speed bisa saja 200 km/jam sih, tapi cuma sebentar aja, takut soalnya," ungkapnya, dikutip dari GridOto.com.

Rata-rata kecepatan yang dapat dipacu oleh mobil Ferrari 360 Modena-nya yaitu 130 sampai 140 km/jam.

Muhammad Mavellyno Vedhitya/GridOto.com
Kecepetan rata-rata mobil Ferrari saat melintasi tol Trans Jawa.

"Kalau rata-rata sih 130 sampai 140 km, kita taat juga lah sama peraturan lalu lintas," jelasnya.

Hanan pun menjelaskan hanya memacu mobilnya dengan kecepatan tersebut karena masih ada jalan yang berlubang dan agak riskan.

"Aspal bagus, tapi kalau nggak dimaintenance ujung-ujungnya tadi bakal banyak lubang," tuturnya.