Gokil, CBR250RR KW Super Ini Pakai Mesin 450 cc dan Harga Lebih Murah!

Dimas Pradopo - Minggu, 10 Februari 2019 | 14:30 WIB

Feely 450cc (Dimas Pradopo - )

Yang sedikit bikin beda kalau melihat desain knalpotnya yang malah seperti knalpot racing aftermarket.

Lalu Feely Phantom 450 juga memberikan dua piringan cakram di pelek depan plus kaliper empat piston, ajib juga tuh!

Visordown.com
Desain panel instrumen perpaduan digital dan analog

Baca Juga : Harga Filter Oli CBR250RR Bikin Pusing, Ada yang 4 Kali Lebih Murah

Mengintip desain panel instrumen Feely Phantom 450 juga berbeda dengan Honda CBR250RR, masih pakai spidometer digital dan takometer jarum alias analog.

Bagaimana dengan harganya? Ternyata menyentuh angka 20.763 Yuan yang setara dengan Rp 44,9 jutaan.

Lebih murah dari CBR250RR yang asli di Indonesia.

Visordown.com
Torsinya galak nih sampai 35 Nm!