Biasanya Ada di Spidometer, Tahu Gak Artinya RPM? Banyak yang Salah

Parwata - Sabtu, 2 Februari 2019 | 15:20 WIB

Spidometer Koso terpasang rapi di batok, lengkap dengan takometer (Parwata - )

Tapi di kebanyakan tachometer, biasanya angka rpm ditambah lagi simbol x1000 seperti gambar ilustrasi di atas.

Itu maksudnya, jika di tachometer jarum menunjuk ke angka 1 berarti perputaran crankshaft selama 1 menit adalah 1000 kali.

Biasanya motor-motor cc kecil di Indonesia saat langsam atau idle ada di angka 1.000-1.500 rpm dan paling mentok di angka 10.000 hingga 12.000 rpm.

Namun di mesin seperti motor MotoGP, revolusi per menitnya bisa tembus 16.000 hingga 19.000 rpm.

Baca Juga : Honda PCX Electric Diklaim Lebih Aman, Digas Tidak Langsung Jalan

Jika mengambil contoh 19.000 rpm, berarti bila dikonversi dalam satu detik crankshaft sudah berputar sebanyak 316,66 kali, beuuhh!