Duh Plafon Mobil Turun, Kira-kira Berapa Biaya Perbaikannya Ya?

Parwata - Rabu, 30 Januari 2019 | 17:40 WIB

Plafon mobil (Parwata - )

Otomania.com - Selain tidak enak dilihat plafon mobil turun juga mengurangi nilai kerapian kendaraan atau mobil.

Namun tak perlu juga menjadikan  kekhawatiran, kini bengkel yang menawarkan jasa perbaikan plafon mobil telah banyak dijumpai, salah satunya ialah SAM 86.

“Spesialisasi kami adalah memperbaiki plafon mobil-mobil Eropa. Namun, plafon mobil Jepang pun kami siap menangani,” buka Judy, pemilik SAM 86 saat dikunjungi beberapa waktu lalu, dikutip dari GridOto.com.

Baca Juga : Penasaran Kendaraan Listrik, Berikut Update Peraturan Presiden

Menurut Judy, plafon mobil Eropa yang modelnya tempel memang cenderung lebih cepat turun dibandingkan mobil Jepang yang menggunakan plafon gantung.