Rekor Penjualan Mitsubishi Diraih 2018, Mobil Tipe Ini Paling Laris!

Parwata - Sabtu, 26 Januari 2019 | 20:20 WIB

Mitsubishi Cetak Rekor Penjualan Tertinggi Sepanjang Sejarah (Parwata - )

Seperti diketahui pula, kompetisi pasar LMPV kian ketat.

Namun Xpander tercatat masih menjadi market leader di segmen LMPV berkapasitas mesin 1.500 CC.

Baca Juga : Honda Civic Ferio Hatchback Jadi Sebegitu Sangarnya Tampilannya

"Xpander berhasil mendominasi pasar LMPV di kelas mesin 1.500 CC, dengan market share lebih dari 44%," urai Irwan lagi.

Tingginya permintaan Xpander ditandai oleh jumlah antrian alias inden yang mengular.

"Inden sekarang tinggal 1 bulan, enggak kaya waktu peluncuran bisa 6 bulan. Kita berupaya memenuhi semua permintaan konsumen retail dan fleet," papar Intan Vidiasari, Deputy Group Head Planning & Communication MMKSI.

MMKSI telah menambah kapasitas produksinya menjadi 115 ribu unit per tahun, dan akan bertahap terus meningkat hingga 160 ribu unit hingga 2020.