Otomania.com - Musim MotoGP 2018 ada yang paling tidak dilupakan Jorge Lorenzo yang melakoni musim keduanya bersama Ducati.
Satu musim lamanya Jorge Lorenzo tidak pernah mencicipi kemenangan di atas motor Desmosedici GP.
Bahkan, sampai petinggi Ducati mulai gusar dan meragukan kemampuan Jorge Lorenzo.
Hingga sempat membuat Jorge Lorenzo tersinggung dengan karena diragukan kemampuannya.
Baca Juga : Teliti Dulu Sebelum Boyong Captiva Seken, Apalagi Di Bagian Ini
Namun, Jorge Lorenzo memang pembalap MotoGP bermental baja.
Meski dihujani kritikan dan kecaman bahkan membuat dirinya diancam didepak dari tim Ducati.
Jorge Lorenzo membuktikan dan membalikkan keadaan dengan menjadi juara untuk pertama kalinya di atas motor MotoGP Ducati.
Kemenangan pertama di atas motor MotoGP Ducati itu diraih di MotoGP Italia di sirkuit Mugello, (3/6/2018) silam.
Baca Juga : Saat Di Mobil Muncul Bencana Tsunami, Ada Bagusnya Lakukan Hal Ini
Kemenangan yang bersejarah dan emosional bagi Jorge Lorenzo serta banyak rekor dibukukan.
Jorge Lorenzo menjadi pembalap Spanyol pertama yang bisa juara di atas motor Ducati.
Jorge Lorenzo mematahkan rekor Valentino Rossi, yaitu sebelumnya pembalap Yamaha ke Ducati tidak bisa menang.
Baca Juga : Laju Kencang Di Jalan Menikung, Pajero Hantam Warung Pinggir Jalan
Jorge Lorenzo juga membalikkan ketidakpercayaan petinggi Ducati kepada dirinya.
Lupa seperti apa gaya Jorge Lorenzo menang pertama di MotoGP 2018 dengan Ducati?
Tengok videonya berikut ini.
???? @lorenzo99 took his first victory with Ducati at the 2018 #ItalianGP ????????
— MotoGP™???? (@MotoGP) December 22, 2018
Watch the 'Spartan' riding style in slow motion ???? pic.twitter.com/WhauT6CHA2