Amankan Liburan Natal Dan Tahun Baru, Tol Trans Jawa Dikawal 24 Jam

Parwata - Selasa, 18 Desember 2018 | 17:00 WIB

Pekerja Proyek Jalan Tol Semarang-Batang sedang melakukan pembersihan di ruas tol Semarang-Batang Seksi III, Sabtu (3/11/2018). (Parwata - )

"Semua sudah sangat siap sehingga apel kesiapan nanti dalam rangka pengamanan Natal dan tahun baru yang kita siapkan pada tanggal 21 Desember 2018 itu menunjukkan kesiapan akhir kita untuk mengamankan semua kegiatan," jelas Irjen Pol Refdi Andri.

Seperti diketahui, Irjen Pol Refdi Andri meninjau kesiapan Tol Trans Jawa yang bakal digunakan untuk mudik Natal dan Tahun Baru.

Baca Juga : Sial Bener, Niat Rampok Cegat Truk Melintas, Ternyata Milik Tentara

Peninjauan dimulai dari Tol Jakarta-Cikampek, Tol Cipali, Tol Palikanci, Tol Pejagan-Pemalang, hingga Tol Batang-Semarang.

Artikel ini telah tayang di Tribunjateng.com dengan judul Arus Mudik Natal dan Tahun Baru 2019 : Polisi Siap Jaga Tol Trans Jawa 24 Jam