Pembalap Paling Happy, Dapat Kado Motor Bukan Sembarang Motor

Joni Lono Mulia - Jumat, 23 November 2018 | 11:08 WIB

Francesco Bagnaia (kiri) mendapat hadiah motor Kalex Moto2 yang mengantarkan dirinya jadi juara dunia musim ini (Joni Lono Mulia - )

Sontak, Francesco Bagnaia kegirangan dengan kado spesial tersebut.

"Santap malam terakhir bersama tim Sky Racing Team VR46. Sangat menyenangkan dapat motor balapku sebagai hadiah," ujar Francesco Bagnaia via akun Twitter pribadinya @peccobagnaia.

"Tak ada kata-kata yang bisa ungkapkan rasa terima kasihku," imbuhnya.

Hal yang lazim memang seorang pembalap berhasil jadi juara dunia, maka motor yang mengantarkan jadi juara dunia jadi bagian koleksi si pembalap.