Soal Dugaan Kecurangan Petugas Tol, Jasa Marga Bilang itu Info Basi

Parwata - Jumat, 23 November 2018 | 11:40 WIB

Ilustrasi. Gerbang tol Pasteur, Bandung, Jawa Barat (Parwata - )

"Kesalahan petugas dalam kasus di atas jelas tidak ada sama sekali maksud petugas dengan sengaja melakukan kecurangan seperti apa yang dituduhkan," urai Dwimawan Heru.

"Namun, hal itu murni dikarenakan faktor human error," imbuhnya.

(BACA JUGA: Detik-Detik Ford F-350 Modifikasi Mesin, Saat Dynotest Meleduk Hebat)

Melalui elektronifikasi jalan tol/100% cashless yang diberlakukan sejak tahun lalu, semua transaksi langsung masuk ke rekening di bank.

"Kami mengimbau masyarakat dapat mencermati dan tidak menyebarluaskan informasi sepihak, yang belum dapat dikonfirmasi kebenarannya," tutupnya.