Jadi Sedih, 4 Hal Ini Akan Tinggal Kenangan Di MotoGP Valencia Nanti

Ignatius Ferdian - Rabu, 14 November 2018 | 12:20 WIB

Pintu gerbang sirkuit Ricardo Tormo (Ignatius Ferdian - )

3. Tech3 bersama Yamaha

Twitter / @Tech3Racing
Tim Tech3

Setelah sekitar 20 tahun, Tech3 dan Yamaha akhirnya berpisah.

MotoGP Valencia adalah laga terakhir Tech3 menjadi tim satelit Yamaha.

Musim depan, Tech3 akan jadi tim satelit KTM.

Tech3 kabarnya sudah menyiapkan pesta penutup sendiri buat Yamaha di Valencia.

4. Beberapa pembalap tidak akan ada lagi

Crash.net
Scott Redding sakit saat balapan namun paksa finish di MotoGP Thailand

Selain Dani Pedrosa, musim depan kita tidak akan melihat beberapa nama pembalap.

Misalnya saja Alvaro Bautista, Scott Redding, Bradley Smith, Xavier Simeon, dan Thomas Luthi.

Jadi jangan sampai terlewatkan ya.